Skip to main content
Berita Utama

BNN Kota Banjarbaru, Arahan Kepala BNN RI Terkait Penyerahan DIPA BNN Tahun Anggaran 2025

Dibaca: 0 Oleh 16 Des 2024Tidak ada komentar
Konsep Otomatis
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Kegiatan BNN Kota Banjarbaru pada hari Jumat, 13 Desember 2024
Arahan Kepala BNN RI Terkait Penyerahan DIPA BNN Tahun Anggaran 2025

Dasar Pelaksanaan :
Surat Kepala BNN RI Nomor : B/4097/XII/SU/PR.02/2024/BNN perihal Arahan Kepala BNN RI terkait Penyerahan DIPA BNN T.A 2025 pada tanggal 12 Desember 2024

Pelaksanaan Kegiatan
Hari : Jumat
Tanggal : 13 Desember 2024
Waktu : 15.00 wita s.d Selesai
Tempat : Aula BNN Kota Banjarbaru

Uraian Kegiatan :
Pada Hari Jum’at, 13 Desember 2024 Kepala BNN Kota Banjarbaru bersama Kasubbag Umum dan Tim mengikuti kegiatan terkait Arahan Kepala BNN Terkait Penyerahan DIPA BNN TA 2025 secara virtual Zoom Meeting. Adapun susunan acara sebagai berikut :
1. Pembukaan Acara oleh MC

2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan Mars BNN

3. Pembacaan Doa

4. Acara selanjutnya Penyerahan DIPA Tahun Anggaran 2025 oleh Kepala BNN RI Kepada Pejabat Utama BNN RI

5. Di lanjutkan dengan aArahan Kepala BNN RI yang didalam arahannya Ada Penambahan anggaran untuk BNN RI yang peruntukkan agar bisa fokus terhadap wilayah perbatasan, Penguatan intelejen dan Meningkatkan layanan Rehabilitasi sehingga Output bisa tercapai dan Outcome bisa dirasakan oleh Masyarakat.

6. Penutupan Acara dan dilanjutkan dengan Foto bersama.

#IndonesiaBersinar
#BanjarbaruBersinar
#DalasHangitKadaNarkoba

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel